Peran Fintech Terhadap Perkembangan UMKM Di Yogyakarta

Bisnis permodalan UMKM tak hanya laris manis dalam segi keuntungan, melainkan memberikan respon baik terhadap pertumbuhan UMKM. Berdasarkan perusahaan startup digital Berita Fintech mendapatkan informasiĀ  perusahaan rintisan ini diperkirakan mencapai Rp. 274,8 triliun di 2021.

Pinjaman yang didapat dari platform digital ini pun diyakini sangat membantu bagi pelaku usaha dalam memperoleh modal kerja dengan tenor yang singkat. Dibandingkan dengan pinjaman lembaga keuangan yang tenornya lebih panjang, pinjaman ini bisa disesuaikan berdasarkan kebutuhan merchant.

Peran Fintech Terhadap Perkembangan UMKM Di Yogyakarta

Menurut penelitian dalam menganalisis pengaruh fintech peer to peer lending dan payment gateway pada perkembangan UMKM di Yogyakarta. Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Kuantitatif ini sebuah metode yang digunakan sebagai sampel penelitian pelaku UMKM di Yogyakarta.

Sepanjang perjalanan pada perkembangan UMKM di Yogyakarta, ditemukan hasil penelitian bahwa peer to peer lending tidak beresiko dan tidak signifikan dalam pelaku UMKM. Sedangkan hasil lain menunjukan adanya payment gateway yang berdampak positif dan signifikan di perkembangan UMKM.

Dengan ini menyatakan bahwa semakin tinggi kesamaan seseorang dalam melakukan pembayaran menggunakan payment gateway. Hal ini pun dipicu lantaran pengaruh dari pelaku UMKM yang menggunakan teknologi Payment Gateway kembali pada masa mendatang.

Peran Fintech Lainnya dalam Perkembangan UMKM Di Yogyakarta

Sementara itu, berlandaskan hasil penelitian peran Fintech pada UMKM di uji F mengacu pada variabel independen yakni Peer To Peer Lending dan Payment Gateway yang mana hal ini sangat berpengaruh secara baik terhadap variable perkembangan UMKM.

Secara jelas, peer to peer lending dan payment gateway bisa dinyatakan memiliki peranan penting dalam kelangsungan perkembangan UMKM di Yogyakarta. Jadi, bisa disimpulkan bahwasanya perkembangan UMKM di kawasan tersebut didukung oleh kontribusi Fintech Lending dan Gateway.

Demikian, sekiranya pembahasan di atas yang dapat kami jabarkan di kesempatan kali ini. Semoga dengan adanya penjabaran dariĀ  kabar fintech dapat memberikan banyak informasi bagi Anda dan pembaca lainnya.